PT KAI Menutup Perlintasan Liar di Jalur Kereta Solo-Wonogiri
suaramerdekasolo.com – PT Kereta Api Indonesia (KAI) menutup salah satu perlintasan liar di jalur Solo-Wonogiri, tepatnya di Desa Sendangijo, Kecamatan Selogiri, Wonogiri, pada Kamis (6/2/2025). [more…]